ok sesuai janji saya pada posting sebelumnya, saya akan menunjukan lengkah-langkah untuk membuat jendela dan pintu, sebenarnya pada 3Dmax sudah disediakan objek jenela dan pintu pada tab Create | Geometry lalu pilih windows (untuk jendela) dan Doors (pintu), tapi saya tidak menggunakan pilihan itu dan membuatnya secara manual. kita mulai saja dengan membuka file 3D yang kemarin yaitu tentang dinding.
aktifkan left viewport, buat objek box dengan mengklik tab Create | Geometry lalu pilih tab Standard Primitive pilih Box. lalu buat dengan cara mendrag pointer anda seperti gambar di bawah ini :
ubah nama dan ukurannya agar sama dengan lebar dinding, ubah nama menjadi lubang _jendela dengan length = 1500, width = 1500, dan height = 500 pada tab modify.
setelah itu aktifkan Snap toggle dengan mengklik kiri,
lalu klik kanan untuk membuka opsi seperti gambar di bawah, pilih dan aktifkan cek midpoint
jika sudah tutup jendela Grid and Snap Settings, lalu pilih tombol select and move
pindahkan objek lubang_jendela dengan cara klik 1 lalu drag ke 2
kemudian tekan f12 pada keyboard, isi offset:Screen dan ubah X = -2500 dan Y 700
tutup jendela move transform type-in lalu non aktifkan snap toggle. anda pastikan lubang jendela masih aktif.
setelah itu kita akan copy objek sebanyak 3kali dengan menggunakan menu Tools | Array.
tampilannya akan seperti ini :
pastikan X = 2500, type of Object = copy dan count pada 1D = 3.
maka hasilnya akan seperti gambar di bawah ini:
stelah itu di kloning 3 objek tersebut untuk di buat jadi kusennya . dengan mengklik menu edit | clone.
jika sudah, ubah namanya menjadi kusen.
klik tombol select by name pilih 3 object dengan nama lubang_dinding dengan menekan tmbol Ctrl.
lalu kita gabungkan dlu 3 object tersebut dengan menu tab Utilities dan pilih colapse. lalu klik colapse selected
setelah itu kita klik objek dinding, klik Geometry lalu pilih boolean, lalu klik pick operand B lalu untuk memilih objek yang untuk melubangi klik select by name pilih lubang_dinding.
maka jadilah lubang untuk dinding. tapi tidak kelihatan karena tertutup kusen.
untuk membuat kusen jendela dan kaca akan saya lanjut pada tutorial selanjutnya yaitu tuturial membuat kusen jendela.
terimakasih.
gambar 1
aktifkan left viewport, buat objek box dengan mengklik tab Create | Geometry lalu pilih tab Standard Primitive pilih Box. lalu buat dengan cara mendrag pointer anda seperti gambar di bawah ini :
klik dari posisi1 dan drag ke posisi 2 lalu klik di posisi 3
setelah itu aktifkan Snap toggle dengan mengklik kiri,
lalu klik kanan untuk membuka opsi seperti gambar di bawah, pilih dan aktifkan cek midpoint
jika sudah tutup jendela Grid and Snap Settings, lalu pilih tombol select and move
pindahkan objek lubang_jendela dengan cara klik 1 lalu drag ke 2
1
2
kemudian tekan f12 pada keyboard, isi offset:Screen dan ubah X = -2500 dan Y 700
tutup jendela move transform type-in lalu non aktifkan snap toggle. anda pastikan lubang jendela masih aktif.
setelah itu kita akan copy objek sebanyak 3kali dengan menggunakan menu Tools | Array.
tampilannya akan seperti ini :
pastikan X = 2500, type of Object = copy dan count pada 1D = 3.
maka hasilnya akan seperti gambar di bawah ini:
stelah itu di kloning 3 objek tersebut untuk di buat jadi kusennya . dengan mengklik menu edit | clone.
jika sudah, ubah namanya menjadi kusen.
klik tombol select by name pilih 3 object dengan nama lubang_dinding dengan menekan tmbol Ctrl.
lalu kita gabungkan dlu 3 object tersebut dengan menu tab Utilities dan pilih colapse. lalu klik colapse selected
setelah itu kita klik objek dinding, klik Geometry lalu pilih boolean, lalu klik pick operand B lalu untuk memilih objek yang untuk melubangi klik select by name pilih lubang_dinding.
maka jadilah lubang untuk dinding. tapi tidak kelihatan karena tertutup kusen.
untuk membuat kusen jendela dan kaca akan saya lanjut pada tutorial selanjutnya yaitu tuturial membuat kusen jendela.
terimakasih.
Comments
Post a Comment